Minggu, 03 Februari 2013

Kedahsyatan Kalimat Al Qurán

Seorang yang membaca al-Qur'an secara rutin mampu melindungi diri dari penyakit kejiwaan. Penelitian menyebutkan bahwa dengan mengucapkan huruf-huruf A-L-L-A-H dengan benar maka efeknya adalah sebagai berikut:

* Huruf A: melepaskan diri dari penyakit pernapasan.

* Huruf dobel L: yang dibacakan sesuai logat Arab akan menimbulkan perasaan istirahat dan rileks.

* Huruf H: menciptakan kontak antara hati dan alat pernapasan akan menjaga dari penyakit jantung.

Selain itu, Karima Burns dalam artikelnya "Health Benefits of Saying 'Alhamdulillah'" menyatakan bahwa sekedar mengatakan "Alhamdulillah" saja memberikan stimulus pada otak untuk bersikap lebih tenang, bijak dan dapat merasakan semuanya begitu nikmat, ringan, serta menyenangkan, apalagi jika ditambah kalimat thayyibah lain, semisal:

"Insya Allah" ketika berjanji (daripada Oke deh!),
"Subhanallah" ketika menjumpai hal yang menakjubkan
(daripada Wow!), juga
"Allahu Akbar" saat menjumpai tantangan dalam kehidupan (daripada: Semangat!).

Semua kalimat thayyibah tersebut adalah dzikir yang ringan namun bisa memberatkan timbangan amal kita di akhirat kelak. Sudah menyehatkan, berpahala pula. 

Enak kan Bund?

Article :

Jadi teman di facebook yuk Bund biar bisa ngobrol dan lebih akrab

0 comments:

Posting Komentar

Komen disini yuk Bun :)